“TERBAIK KEDUA”
Merilis album musik adalah impian setiap penyanyi dan musisi. Album musik disebut sebagai pencapaian, hasilkerjakeras, sertapersembahannyata untukdiri sendiri, penikmat musik, dan dunia musik tempatnya berkarya.
Namun, merampungkan dan merilis album tidaklah mudah,banyak halangan dan tantangan, terlebih Novita Dewi harus berbagi konsentrasi antara kehidupan pribadi dan karirber musik. Setelah menikah dan memiliki seorang putra, Novita Dewi berhasil merilis album”Terbaik Kedua” di akhir tahun 2017, buah perjuangan setelah 4 tahun lamanya.
Kualitas Suara; Bukti Eksistensi Novita Dewi
Skill bernyanyi sangat berbanding dengan kualitas vokal Novita Dewi. Ia memiliki karakter vokal powerfull, sulit ditandingi penyanyi lainnya. Kemampuannya dibuktikan lewat ajang X Factor Indonesia Season 1 yang tayang di akhir tahun 2012 hingga awal tahun 2013, Novita Dewi berhasil menjadi runner up.
Tak hanya itu, perjalanan bermusik Novita Dewi sudah berlangsung lama. Ia pernah mengikuti berbagai festival musik di dalam dan luar negeri, bahkan nyaris menjadi kontestan X Factor USA.
Dalam membuktikan kualitasnya di pasar musik Indonesia, Novita Dewi merilis lagu “Sampai Habis Air Mataku” setelah musim pertama X Factor Indonesia usai di tahun 2013. Lalu di tahun 2014, ia pun merilis single berjudul “Ku MenangisKauTertawa”.
Di tahun 2015, Novita Dewi kembali membuat gebrakan dengan merilis lagu duet bersama sang suami, Alex Rudiart, berjudul “Hingga Menutup Mata. Sempat vakum untuk melangsungkan pernikahan dan melahirkan seorang putra, ia pun comeback dengan single “Cinta Pura-pura” di akhir tahun 2017.
“TakTerganti”:Single TeranyarAlbum “TerbaikKedua”
Di album terbaru “Terbaik Kedua”, Novita Dewi mempersembahkan single berjudul “Tak Terganti”. Lagu ini begitu istimewa karena ia menciptakannya sendiri, memiliki sentuhan personal karena tahap awal pengerjaannya dilakukan bersama sang adik yang kini telah meninggal dunia. Melalui irama up beat dengan sedikit sentuhan EDM(Electronic Dance Music ), “TakTerganti”berceritamengenaikepedihan karena kehilangan seseorang yang sangat berharga.
“Di masa depan, sayainginlebihbanyakmenulislagusendiri, inspirasimenulislaguseringdatangpadawaktu yang takterduga. Inspirasiberupa alunan nada ataupunlirikseringkali didapatkanspontandanharussegera di rekamlewathandphone”, cerita Novita mengenaiteknik yang dijalanidalamproses menulislagu.
Secaraumum, album “TerbaikKedua” hadirdiranahmusik pop dengansentuhanrockdanEDM. Meskipunada sentuhan baru, namun karakter suara parau Novita Dewi tetap kental, memberikan ciri khas tersendiri. Teriakan Novita Dewi pada nada tinggi pun sangat bisa dinikmati, tanpa harus di forsir berlebihan.
“Saya sangat bersyukur dan berharap bahwa album inibisa membawa saya ke level karir lebih baik. Tentunya,semua penikmat musikpun bisa menikmati suara saya dalam berbagai lagu di album ini. I put all of my heart and soul into each song on this creation” begitu harapan Novita Dewi lewat rilisnya album “Terbaik Kedua” ini.
Daftar Lagu di Album “TerbaikKedua”
1. TerbaikKedua, Composed by NadyaFatira, Music Produced by Barry Maheswara.
Lagu ini mendapatkan sentuhan distorsi gitar berpadu electronic music, membalut vocal Novita Dewi yang bernyanyi lirih menyuarakan lirik mengenai cerita percintaan rumit karena kesalahan menilai cinta seseorang.
2. Cinta Pura Pura, Composed by Yezdi anda Gersom Omega, Music Produced by DJ Sumantri.
Ditangan DJ Sumantri,lagu ballad ini berhasil memberikan kesan tidak terlalu mendayu–dayu. Aransmen vocal Novita yang di buat berlapis menjadikan lagu ini begitu menghanyutkan,menjadi single comeback Novita Dewi setelah menikah dan melahirkan putrapertama, serta menjadi titik balik saat ia kembali fokus kedunia musik.
3. TakTerganti, Composed by Novita Dewi, Music Produced by Ibnu &Gio.
Lewat nuansaEDM (Electronic Dance Music) masa kini, lagu ini terbungkus rapi sehingga lirik mengenai kepedihan karena kehilangan seseorang yang berharga tersamarkan. “Tak Terganti” menjadi satu-satunya lagu yang diciptakan langsung Novita Dewi pada album ‘Terbaik Kedua”.
4. SaatCinta, Composed by Panji Sakti, Music Produced by Aldi Nada Permana.
Lagubaladadenganiringan program orchestra yangbegitumenyentuh, suara Novita Dewi terdengarrapuhsekaliguspowerfulldalam menjangkau nada rumit. Sebelumnya, Panji Sakti dikenal sebagaikomposerlagu ‘Kasmaran’ daripenyanyi Jaz.
5. TeoriCinta, Composed by Badai, Music Produced by Badai.
Lagu yang dinilai paling kuat di album ini, digarap oleh Badai yang terbukti ahli menciptakanlagubaladadenganlirikdalam. Vokalkuat Novita Dewisangattereksplordilaguini, melaluilirik yang berceritatentangketidakadilandalamcinta. Salah satu pencapaian Novita Dewi karena berhasil menyanyikan lagu ciptaan Badai, sementara suara drum di lagu ini diisi oleh Rere Grassrock.
6. Never Give Up, Composed by Aldi Nada Permana, Music Produced by Aldi Nada Permana.
Empowerment Antheminidinyanyikan Novita Dewi secarapowerfull. Ia mengajak pendengarnya untuk tidakmudahmenyerahdantidakterpengaruhcibiranlingkungan. “Never Give Up”, persembahan Novita Dewi untukDewiners, fanssetia yang selalumendukungkarirmusiknya.
7. Ku MenangisKauTertawa, Composed by Muhammad FredyHarahap, Music Produced Erwin
Laguinimenjadi single kedua Novita Dewi setelahmengikuti kompetisi X Factor Indonesia.
8. HinggaMenutup Mata with Alex Rudiart (New Version), Composed by Viktoria Hansen, Gavin Jones, Johan Ekelund, Ulf Lindström- Music Produced by DJ Sumantri.
Lagu duet Novita Dewi bersama sang suami Alex Rudiart, merupakanadaptasidarilaguberjudul When Curtain Falls.
9. JanganKatakanCinta, Composed by Aldin, Music Produced by Aldi Nada Permana.
Diciptakanoleh composer mudaAldin yang ditemukanmelaluipergaulansaat proses rekaman di studio. Meskipun Aldin termasuk komposer yang relatif baru, namun Novita Dewi jatuh cinta pada lagu ciptaannya ini.
10. SampaiHabis Air Mataku (Album Version), Composed by Aldi Nada Permana, Music Produced by DJ Sumantri.
Final song Novita Dewi pada ajang X Factor Indonesia season 1 inihadirdalamversibarudenganaransmendari DJ Sumantri. Lagu ini memadukanunsurmusikelectronikdan ballad, begitu Indah untukdinikmati semua orang.