Ma’haj Ali UIN Ar-Raniry Gelar Workshop Pembelajaran Bahasa

Pimpinan Ma’haj Ali Universitas Islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh menggelar Workshop Metode Pembelajaran Bahasa Arab dan Inggris bagi Pembina Asrama Mahasiswa Kampus itu, Kamis (19/12) di Aula lantai III Biro Rektor.

Ketua Panita Safrilsyah Syarief, M.Si mengatakan, Sebanyak 12 peserta dididik sebagai Pembina yang akan ditugaskan pada Ma’haj Ali, workshop dilaksanakan selama dua hari.

“ Selama dua hari peserta diberi materi diantaranya, manajemen asrama yang disampaiakan oleh Drs. Jakfar Yakob dan Syahminan, visi misi Ma’haj Ali oleh Dr. Nurchalis, MA, metode pembelajaran bahasa arab dan inggris oleh Drs. Harianto Abd Jalal, MA dari Pondok Pesantren Gontor 10 Aceh Besar,” Ujarnya.

Menurut Safrilsyah, peserta yang dibina ini merupakan calon Pembina di Ma’haj Ali yang rata-rata alumni dari Pesantren terpadu dan sedang melanjutkan kuliah di Pascasarjana UIN Ar-Raniry.

Dia menambahkan, Ma’haj Ali sudah siap ditempati, fasilitasnya telah lengkap, “ Insyaallah tahun depan sudah dapat dipastikan berjalan baik sesuai dengan harapan”.ujarnya.

Tahun ini asrama telah ditempati oleh beberapa mahasiswa, namum belum diwajibkan. Bagi siapa saja yang bersedia

Berita Terkait

Berita Terkini

Google ads